Cara Mudah Uji Kadar Logam Perak

Bookmark and Share
Cara Mudah Uji Kadar Logam Perak | Tes Perak dengan Kimia. Sebagian dari kita sudah terbiasa memakai aksesoris perhiasan yang satu ini tapi untuk mengenal lebih dekat tentu menjadikan kita penasaran, apakah yang kita pakai ini benar-benar logam perak ? untuk itu tidak ada salahnya kita lebih memahaminya lebih dekat, Lalu Bagaimana cara mengenali Perak ? sabar dulur, penasaran ya... lebih jelasnya Perak Dalam keadaan murni berwarna putih, tidak teroksidasi oleh udara artinya perak tidak berkarat sebagaimana besi.

Cara Mudah Uji Kadar Logam Perak

Pengujian perak dengan menggunakan cairan HNO3 (Asam Nitrat) dan HCL (Asam Klorida) :

1. Ujilah perhiasan yang diduga terbuat dari perak dengan menggosokan ke batu Uji, (eperti dalam menguji emas) tetesilah dengan Asam Nitrat, setelah itu tetesi pada tempat yang sama dengan HCL.

2. Lihat Reaksinya, bila muncul endapan warna putih maka logam tersebut adalah perak.

Semakin kental atau banyaknya endapan tersebut maka kadar perkanya makin besar, semakin sedikit endapannya maka kadar perak tersebut makin sedikit.

Bagaimana dulur, cukup simple dan mudah kan ? semoga artikel ini memudahkan anda mengenal bagaimana Cara Mudah Uji Kadar Logam Perak

Backlink here..

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar